Cara Menghentikan Download Otomatis Ketika Update Aplikasi Android
Cara Mudah Menghentikan Download Otomatis Ketika Update Aplikasi Yang Ada Di Android - Saat telah terhubung koneksi jaringan internet terkadang android saya langsung mengupdate aplikasi dengan mendownloadnya secara otomatis, terus bagaimana cara mematikan update secara otomatis pada aplikasi di android?? Mari kita ulas pada artikel saya kali ini.Sobat semuanya sudah mengetahui ya, apikasi ini akan secara otomatis terdownload dan update saat ketika android smartphone sobat telah terhubung pada jaringan koneksi internet, namun begitu sebaliknya aplikasi tidak akan update apabila tidak ada jaringan internet pada android smartphone sobat.
Img source codepolitan.com |
Untuk dapat mematikan auto update pada aplikasi ini caranya cukup simpel dan mudah sob, yaitu dengan mengaktifkan salah satu pengaturan yang berada pada aplikasi playstore sobat. Untuk lebih lengkap nya coba perhatikan beberapa langkah yang akan saya share sob.
Cara Menghentikan Download Otomatis Ketika Update Aplikasi Android
1. Buka aplikasi Playstore sobat
Melalui aplikasi playstore semua aplikasi-aplikasi yang ada di android bisa di dapat ataupun diperbaharui (install or uninstall)2. Buka Setting Playstore (Pengaturan)
Pada pilihan pengaturan kita akan menemukan beberapa yang harus di setting ulang yaitu pada pilihan Auto Update Apps dan Update Over Wi-Fi Only, apabila pada kedua pilihan tersebut terdapat tanda centang (Enabled/Aktif) maka sobat harus menonaktifkan pada pilihan tersebut.3. Atau sobat bisa mencoba untuk membuka aplikasi yang telah terupdate lalu pilihan detail nya untuk menonaktifkan pada pilihan Allow Automatic Updating
Demikian beberapa langkah untuk menghentikan atau mematikan auto download otomatis untuk update aplikasi android smartphone sobat, selamat mencoba dan semoga bermanfaat
0 Comments